Bastille - The Currents

Arti Lirik Lagu dari Lirik Bastille - The Currents beserta Terjemahan

[Verse 1]
Roll up another cigarette
Menggulung sebatang rokok lagi
Using the minute that it takes
Menggunakan langkah yang dibutuhkan
To think about the power of your words
Untuk memikirkan tentang kekuatan kata-katamu
We're living in the currents you create
Kita hidup di arus yang kau buat
We're sinking in the pool of your mistakes
Kita tenggelam di kolam kesalahan-kesalahanmu
So stub it out, your podium awaits
Jadi berhentilah, mimbarmu menunggu

[Pre-Chorus:
Oh my God, my God
Ya tuhan, Tuhan ku
I can't quite believe my ears
Aku tak bisa percaya telingaku (yang aku dengar)

[Chorus]
I'm swimming to the surface
Aku berenang ke permukaan
I'm coming up for air
Aku tuk bernafas
Cause you're making me feel nervous
Karena kau membuatku merasa gugup
I need to clear my head
Aku perlu menjernihkan kepalaku
I can't believe my ears
Aku tak percaya telingaku
I don't wanna believe my ears
Aku tak ingin percaya telingaku
I'm swimming to the surface
Aku berenang ke permukaan
I'm coming up for air
Aku tuk bernafas

[Verse 2]
How can you think you're serious?
Bagaimana bisa kau berpikir kau serius?
Do you even know what year it is?
Apa kau tahu apa tahun ini?
I can't believe the scary points you make
Aku tak bisa percaya hal mengerikan yang kau buat
Still living in the currents you create
Masih hidup di arus yang kau buat
Still sinking in the pool of your mistakes
Masih tenggelam di kolam kesalahanmu
Won't you stop firing up the crazies?
Tak akan kah kau bebaskan sampai gila?

[Pre-Chorus:
Oh my God, my God
Ya tuhan, Tuhan ku
I can't quite believe my ears
Aku tak bisa percaya telingaku (yang aku dengar)

[Chorus]
I'm swimming to the surface
Aku berenang ke permukaan
I'm coming up for air
Aku tuk bernafas
Cause you're making me feel nervous
Karena kau membuatku merasa gugup
I need to clear my head
Aku perlu menjernihkan kepalaku
I can't believe my ears
Aku tak percaya telingaku
I don't wanna believe my ears
Aku tak ingin percaya telingaku
I'm swimming to the surface
Aku berenang ke permukaan
I'm coming up for air
Aku tuk bernafas

[Intermezzo:]
"When anybody preaches disunity, tries to put one of us against the other ... you know that person seeks to rob us of our freedom and destroy our very lives"
"Ketika seseorang menasihati perpecahan, berusaha tuk menampatkan salah satu dari kita pada yang lain, kau tahu bahwa seseorang berusaha untuk merampok dari kebebasan kita dan menghancurkan hidup kita"

[Bridge]
Oh, I need a breath
Oh, aku butuh napas
I need a breath
Aku butuh napas
Fill my lungs
Mengisi paru-paruku (udara/oksigen)
Won't you fill my lungs?
Tak akan kah kau mengisi paru-paruku?
Oh, I need a breath
Oh, aku butuh napas
I need a breath
Aku aku butuh napas
Fill my lungs
Mengisi paru-paruku (bernapas
Let me fill my lungs
Biarkan aku mengisi paru-paru (bernapas)?
Oh, I need a breath
Oh, aku butuh napas
I need a breath
Aku butuh napas
Fill my lungs
Mengisi paru-paruku (udara/oksigen)
Let me fill my lungs
Biarkan aku mengisi paru-paru (bernapas)?
Oh, I need a breath
I need a breath
Aku butuh napas
Fill my lungs
Mengisi paru-paruku (udara/oksigen)
Let me fill my lungs
Biarkan aku mengisi paru-paru (bernapas)?

[Chorus]
I'm swimming to the surface
Aku berenang ke permukaan
I'm coming up for air
Aku tuk bernafas
Cause you're making me feel nervous
Karena kau membuatku merasa gugup
I need to clear my head
Aku perlu menjernihkan kepalaku
I can't believe my ears
Aku tak percaya telingaku
I don't wanna believe my ears
Aku tak ingin percaya telingaku
I'm swimming to the surface
Aku berenang ke permukaan
I'm coming up for air
Aku tuk bernafas

Penulis lirik lagu The Currents adalah Dan Smith. Lagu dirilis pada bulan September 2016.

0 comments

Post a Comment